Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

soal PKN kls 12

PIL. GANDA 1. BPK merupakan singkatan dari...      A. Badan  Peneliti Keuangan      B. Badan  Pemeriksaan Keuangan      C. Badan  Pembinaan Keuangan      D. Badan  Penanggulangan Korupsi      E. Badan  Penyelidik Korupsi 2. Memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab keuangan  negara bagaimana dimaksud dalam UUD Negara Republik Indonesia merrupakan tugas dari..     A. KPK     B. BPD     C. DPR     D. MPR     E. BPK 3. Untuk memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab tentang keuangan negara diadakan satu Badan Pemeriksaan Keuangan yang bebas dan mandiri merupakan bunyi pasal...    A. 23 (5)    B. 23 E (1)    C. 23 E (2)    D. 23 F (1)    E. 23 G (1) 4. Menurut John E. Due keuangan negara meliputi unsur-unsur berikut, kecuali... Anggaran belanja yang memuat data keuangan mengenai pengeluaran & penerimaan dari tahun-tahun yang sudah lalu Jumlah yang diusulkan untuk tahun yang akan datang Pembukuan keuangan dari tahun yang sudah berlalu Jumlah taksiran untuk tahun ya